Cara Mengobati Flu, Flu atau biasa disebut masyarakat pilek adalah sebuah penyakit
disebabkan oleh virus yang menyebar melalui udara atau perantara
lainnya.
Cara Mengobati Flu
Gejala Flu
- Sering bersin-bersin
- Keluarnya sebuah lendir dari hidung atau ingus
- Hidung tersumbat dan sakit kepala
- Batuk yang sulit hilang
- Sulit bernapas disertai rasa sakit di dada]
- Demam tak kunjung reda
- Muntah dan tidak dapat menahan dehiderasi
- Jika menelan makanan terasa sakit
- Keluarnya sebuah lendir dari hidung atau ingus
- Hidung tersumbat dan sakit kepala
- Batuk yang sulit hilang
- Sulit bernapas disertai rasa sakit di dada]
- Demam tak kunjung reda
- Muntah dan tidak dapat menahan dehiderasi
- Jika menelan makanan terasa sakit
Penyebab Flu
Flu bisa terjadi lantaran daya tahan tubuh yang lemah terhadap serangan
virus penyebab flu. Di waktu musim hujanlah biasanya daya tahan tubuh
manusia melemah karena kurangnya mendapatan sinar matahari yang cerah
dan di saat itulah tubuh kita juga mudah terserang oleh penyakit.
Kandungan vitamin D dari sinar matahari dapat menjaga daya tahan tubuh
secara optimal, membantu pembentukan tulang, mencegah berbagai penyakit,
dan masih banyak lagi manfaatnya. Jadi ketika musim hujan datang,
siapkanlah daya tahan tubuh yang kuat agar terhindar dari flu dan
penyakit lainnya.
Cara Menghilangkan Flu
- Mandi air hangat, supaya tubuh tetap terasa hangat dan tidak kedinginan
- Kaldu ayam, buatlah sup dengan kaldu ayam untuk mengurangi pengeluaran lendir (ingus) dari hidung
- Air garam, larutkan garam 1 sendok ke dalam air hangat, lalu
kumur-kumur secara rutin sebanyak 3 kali sehari agar bisa mengatasi flu
dengan segera
- Jeruk nipis, 1 sendok perasan jeruk nipis
ditambah dengan gula dilarutkan dalam 1 gelas air sebanyak 2 kali sehari
supaya dapat mengobati flu dengan cepat
- Ramuan rempah, rebus rempah-rempah lalu diminum 2 kali sehari supaya melegakan hidung mampet serta tenggorokan yang sakit
- Madu, konsumsi madu 1 sendok teh sebanyak 3 kali sehari, ini juga merupakan cara menyembuhkan flu
- Bawang putih mentah, haluskan 1 siung bawang putih lalu konsumsi sehari sekali
Pencegahan Flu
- Hindari orang yang terkena flu
- Perbanyak minum air putih
- Istirahat yang cukup
- Banyak mengkonsumsi vitamin C
- Rutin berolahraga
- Perbanyak minum air putih
- Istirahat yang cukup
- Banyak mengkonsumsi vitamin C
- Rutin berolahraga
0 comments:
Post a Comment